Ide Kado Istimewa Bunga Anggrek Untuk Ibu Tercinta
Ide Kado Istimewa Bunga Anggrek Untuk Ibu Tercinta
Bunga Hari Ibu
- Bunga Hari Ibu
Buket Spesial Hari Ibu-001
Harga aslinya adalah: Rp350,000.00.Rp249,000.00Harga saat ini adalah: Rp249,000.00. - Bunga Hari Ibu
Buket Spesial Hari Ibu-002
Harga aslinya adalah: Rp360,000.00.Rp275,000.00Harga saat ini adalah: Rp275,000.00. - Bunga Hari Ibu
Buket Spesial Hari Ibu-003
Harga aslinya adalah: Rp300,000.00.Rp249,000.00Harga saat ini adalah: Rp249,000.00.
Bunga Anggrek Bulan
Bunga Anggrek Novelty
Di dalam hidup ini jika ditanya tentang sosok seorang ibu mostly orang akan menjawab bahwa ibu adalah sosok wanita yang sangat berharga dan paling berjasa dalam hidup mereka. Hal tersebut dikarenakan seorang ibu akan selalu rela berkorban apapun demi kebahagiaan anaknya.
Sebagai anak tentu saja kita pasti ingin membalas jasa beliau yang jika ingin diikuti tentu saja akan sangat sulit untuk bisa membalasa jasa tersebut, karena jasa ibu yang tidak ternilai harganya. Mulai dari mempertaruhkan nyawa pada saat melahirkan kita, lalu merawat dan mendidik kita dari kecil hingga dewasa, tanpa kenal lelah. Dan rasanya wajib bagi seorang anak untuk memerikan kebahagiaan kepada orang tua khususnya ibu.
Fakta ini yang diakui oleh orang di seluruh dunia tentu selalu ingin kita bahagiakan dengan cara – cara yang spesial. Tidak hanya untuk kita sebagai anak, tetapi untuk seluruh anak di dunia tentunya ingin memiliki satu moment untuk bersama memperingati hari spesial bagi ibunda. Maka dicetuskanlah hari ibu untuk memberikan apresiasi terhadap apa yang telah ibu berikan kepada kita.
Di negara Indonesia, pemerintah telah memutuskan tanggal 22 Desember sebagai hari Ibu. Sejarah ditetapkannya tanggal 22 Desember sebagai hari ibu yaitu pada tanggal tersebut tahun 1928 diadakan Kongres Wanita pertama di Yogyakarta. Makna dari peringatan hari spesial bagi para wanita ini untuk menunjukkan peran seorang wanita bukan hanya di dalam keluarganya, tetapi juga di masyarakat.
Jika awal mulanya pada tanggal 22 Desember adalah hari spesial bagi para wanita secara umum di masyarakat Indonesia, maka saat ini tanggal tersebut diperingati sebagai hari Ibu bagi para wanita yang mengandung, melahirkan, dan merawat anak dan keluarganya hingga umur tuanya. Hal ini terjadi, karena masyarakat melihat perayaan hari Ibu atau Mother’s Day di Amerika, bukan sebagai hari wanita secara umum, tetapi wanita dalam sudut pandang yang spesial.
Tips Mempersiapkan Kado Terindah untuk Hari Ibu
Apalagi untuk hari spesial seperti hari ibu. Kita bisa memberikan kado yang barang-barang yang diperlukan oleh ibu kita sehari -hari, misalnya hiasan untuk dirumah, perlengkapan masak, aksesoris, dan lainnya.
Atau jika anda ingin hadiah yang lain daripada yang lain anda bisa memberikan bunga sebagai hadiahnya. Bunga adalah tanamanyang sangat cantik dan menawan sudah barang tentu kesukaan kaum wanita. Anda bisa memberikan bunga anggrek didalam vas bunga sebagai bunga meja yang bisa diletakkan di ruangan yang ada dirumah, seperti ruang tamu, ruang keluarga ataupun kamar ibu kita. Dan dijamin ibu anda pasti akan sangat senang dengan hadiah tersebut. Karena rangkaian bunga anggrek ini bisa memberikan kesan mewah dan sangat menyenangkan bagi orang yang melihatnya. Banyak jenis bunga anggrek yang bisa dijadikan hadiah, seperti anggrek bulan, anggrek vanda, anggrek novelty, anggrek dendrobium dan lain sebagainya.
Untuk mendapatkan kado spesial bunga anggrek yang istimewa sekarang anda sudah tidak perlu repot lagi. Anda bisa memesannya di Toko bunga anggrek Astila anggrek, yang bisa deipesan secara online melalui www.astilaanggrek.com atau anda juga bisa memesan melalui telepon dan juga chat dengan menggunakan aplikasi whatsapp di nomor 081933397070, tanpa perlu anda untuk datang ke toko, pesanan anda akan langsung dikirim ke alamat tujuan beserta pesan spesaial anda.
Tinggalkan Balasan